iOS 8 hadir dengan fitur baru yang disematkan dikameranya, yaitu mode time-lapse video. Dengan mode time-lapse ini, maka kamera iPhone kamu akan mengambil gambar objek dalam periode interval yg telah ditentukan dan ketika diputar objek yg kamu ambil terlihat lebih cepat walaupun aslinya tidak. Time lapse sendiri adalah skumpulan still foto yg diambil dg periode yang beraturn untuk menggambarkn proses, pergerakan, atau perubahn suatu objek. lalu diproses editing dengan menambah kecepatan (speed Duration). Tetapi dalam mode time lapse pada iphone, kita tidak perlu mengedit video tersebut. Instant Time lapse
http://cdn.cultofmac.com/wp-content/uploads/2012/08/wpid-Photo-20082012-1536-640x426.jpg |
Contoh video timelapse ini dapat kamu lihat pada video di akhir postingan ini.
Untuk merekam video menggunakan time-lapse ini caranya cukup mudah. Langkah-langkahNYA bisa kamu lihat pada tutorial di bawah ini.
1. Buka Aplikasi Kamera dari Homescreen atau Control Center.
Kamera |
2. Kemudian, geser layar kearah kiri untuk mengganti mode kamera kamu ke mode "Time-Lapse"
3. Setelah itu kamu letakkan iPhone ketempat yg datar atau letakkan iphone kamu di tripod.
4. Selanjutnya tap button yang 'berwarna merah' untuk memulai pengambilan gambar / video.
5. Tunggu kira kira 1 jam, memang proses sangat sedikit lama, tetapi akan menghasilkan sebuah video yang baik.
6. Jika proses pengambilan video dirasa cukup, tap kembali button yang 'berwarna merah'.
7. Selesai, sekarang lihat hasilnya di menu galeri foto.
Contoh hasil Akhir : Time lapse VIdeo
Iphone 4s
Iphone 5s
Iphone 6
cara membuat time lapse dengan iphone
cara membuat timelapse dengan hp
cara membuat time lapse dengan android
cara membuat time lapse dengan mudah
cara membuat time lapse bagi pemula
apa itu time lapse
time lapse adalah
cara membuat time lapse dengan gampang
cara membuat time lapse
cara membuat time lapse
Terima kasih telah membaca artikel ini & dipublikasikan oleh Improop Blog'
0 komentar:
Post a Comment